web page hit counter
Selasa, 24 Desember 2024
spot_imgspot_img

Top 5 This Week

spot_img

Related Posts

CENDANA DI SOK RUTUNG

Rate this post

HIDUPKATOLIK.com – UMAT Paroki Kerahiman Allah Sok Rutung, Labuan Bajo, Keuskupan Ruteng dan masyarakat setempat merayakan pesta perak imamat Mgr Paskalis yang jatuh pada 2 Februari lalu. Di desa Sok Rutung, Labuan Bajo itulah orangtua Mgr Paskalis tinggal. Acara dimulai dengan penyambutan kedatangan Uskup Bogor Mgr Paskalis Bruno Syukur OFM secara adat, 11/7.

Rombongan penari mengiringi Mgr Paskalis menuju aula gereja. Usai acara di aula gereja, Mgr Paskalis didampingi undangan menggali lubang di samping gereja untuk menanam bibit pohon. Dua hari berselang. Mgr Paskalis pun berkeliling ke setiap rumah warga untuk menanam bibit pohon cendana sambil berseru “Bertumbulah saudara pohon cendana.”

Tyas Endah (Ruteng)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Popular Articles