INGIN BERLANGGANAN? Silahkan klik di sini: majalahhidup.com
HIDUPKATOLIK – Yang terbaru dari HIDUP Edisi terbaru, No. 48, Minggu, 1 Desember 2024
SAJIAN UTAMA: Pada Masa Adven ini, saudara-saudari kita korban erupsi Lewotopi masih tinggal di tenda-tenda pengungsian di wilayah Keuskupan Larantuka, Nusa Tenggara Timur. Situasi itu yang kami coba sajikan di edisi ini. Dengan membaca sajian ini, kita semakin mampu memaknai Masa Adven kali ini. Ada reportase langsung dari lokasi kejadian. Simak pula wawancara khusus dengan Ketua Komisi Liturgi KWI, Mgr. Henricus Pidyarto Gunawan, O Carm.
KUNJUNGAN PAUS: Ratus ribu umat Katolik menyambut Bapa Suci Paus Fransiskus di GBK pada hari Kamis, 5/9/2024. Misa di sini merupakan puncak kunjungan apostolik Bapa Suci. Khotbahnya sungguh meneguhkan dan menginspirasi.
SANTO-SANTA: Santa Elena Guerra dikenal sebagai Rasul Roh Kudus karena devosinya yang begitu besar pada Roh Kudus.
RENUNGAN HARIAN: Pekan pertama Adven ini mengajak pembaca untuk lebih masuk ke dalam diri, melakukan refleksi mendekati Hari Raya Natal.
RENUNGAN MINGGU: Uskup Jayapura, Mgr. Yanuarius T.M. You mengajak kita mempersiapkan hati kita di Masa Adven ini agar semkin layak merayakan Natal.
EKSPONEN: Pelbagai pengalaman menempa Raja Malem Tarigan menjadi pribadi yang senang berkolaborasi dalam perjalanan kariernya. Ia punya impian untuk Danau Toba ke depan.
KESAKSIAN: JD Vance, sang wapres terpilih Amerika Serikat terpikat pada ajaran-ajarang Gereja Katolik sehingga ia memutuskan untuk menjadi Katolik.
KABAR JAKARTA: Festival Film Ardas Keuskupan Agung Jakarta menjadi ajang emas bagi orang muda kreatif. Orang muda Paroki Kalvari meraih Piala Kardinal Suharyo.
Informasi lebih lanjut, silakan hubungi Bagian MARKETING kami
Telp : (021) 5491537, 5308471;
Telp./WhatsApp : 0813 8700 6963
ATAU PESAN LANGSUNG KE LINK SHOPEE: http://shopee.co.id/hidup_shop
HIDUP No. 48, Minggu, 1 Desember 2024